Ramuan Obat Alami Gusi Bengkak ,Bernanah , Berdarah , dan Sariawan karena Gigi Berlubang dan Tidak

Jika mengalami gusi bengkak janganlah khawatir karena kita dapat membuat obat alami gusi bengkak. Menggunakan obat alami selain lebih ekonomis juga lebih aman karena tidak ada campuran bahan kimia di dalamnya. Selain tidak ada campuran bahan kimia, resiko jangka panjang yang ditimbulkan juga tidak ada.

Gusi yang bengkak, bernanah maupun berdarah serta sariawan dapat diatasi dengan obat alami gusi bengkak. Seperti yang kita ketahui bahwa gusi yang bengkak disebabkan oleh banyak faktor. Faktor penyebab gusi bengkak diantaranya yaitu karena gingivitis, kehamilan, kondisi mulut yang kurang bersih, maupun karena kurangnya asupan vitamin dalam tubuh.

Pada artikel ini selain kita mengetahui obat alami gusi bengkak apa saja yang dapat dibuat juga dapat mengetahui perawatan gigi agar tidak terjadi pembengkakan pada gusi. Karena itu bacalah hingga selesai agar informasi yang kita dapatkan juga menjadi lengkap.

Obat Alami Gusi Bengkak, Bernanah, Berdarah, dan Sariawan

Ramuan Obat Alami Gusi Bengkak ,Bernanah , Berdarah , dan Sariawan
Agar dapat mengatasi gusi bengkak berikut beberapa bahan dasar obat alami yang dapat digunakan untuk mengatasi gusi bengkak. Bahan alami tersebut patut digunakan dan caranya dapat kita coba di rumah karena merupakan obat alami yang ampuh dalam mengatasi gusi bengkak yang dapat menimbulkan rasa sakit dan nyeri. Inilah beberapa cara alami mengobati gusi bengkak .

1. Air Putih
Obat Alami Gusi Bengkak dan Sariawan adalah Mengkonsumsi air dalam jumlah banyak dapat menghasilkan air liur dalam mulut lebih banyak. Hal ini bermanfaat untuk membunuh kuman serta bakteri di dalam mulut yang dapat menyebabkan gusi bengkak.
Karena itu ketika kita merasakan tanda-tanda gusi bengkak seperti merasakan sakit pada gusi maka memperbanyak minum air putih adalah solusi yang tepat. Dengan begitu mulut akan senantiasa selalu bersih dari kuman dan bakteri.

2. Air garam
Obat alami yang yang dapat digunakan yaitu air garam. Air garam merupakan obat alami yang dapat digunakan untuk meredakan bengkak pada gusi. Air garam mengandung zat antiseptik yang dapat melawan kuman penyebab gusi bengkak.
Cara yang dapat dilakukan yaitu dengan melarutkan setengah sendok teh pada setengah gelas air hangat kemudian gunakan untuk berkumur. Lakukan cara ini sebanyak tiga kali sehari sampai bengkak pada gusi dapat berkurang.
Setiap selesai berkumur menggunakan air garam sebaiknya berkulmur juga menggunakan air yang bersih agar rasa asin dapat hilang. Lakukan cara ini secara teratur setiap hari.

3. Daun sirih
obat gusi bengkak bernanah selanjutnya yaitu menggunakan daun sirih. Daun sirih merupakan bahan alami yang sudah dipergunakan sejak pada zaman dahulu untuk perawatan pada gigi. Daun sirih juga mengandung antibiotik yang dapat melawan kuman di dalam mulut penyebab gusi bengkak. Cara yang dapat dilakukan yaitu dengan mengambil 10 lembar daun sirih serta kunyit satu ruas jari dan garam secukupnya.

Berilah air sebanyak setengah kliter dan rebus sampai mendidih. Setelah mendidih dinginkan dan airnya dapat diminum atau dapat juga digunakan untuk berkumur. Lakukan 2 sampai 3 kali sehari sampai bengkak pada gusi dapat berkurang.

4. Lada hitam dan minyak cengkih
Bahan alami berikutnya yaitu menggunakan lada hitam dan minyak cengkih. Kedua bahan alami tersebut juga dapat mengatasi gusi yang bengkak. Kita dapat mengoleskan minyak cengkih dan lada hitam pada gusi yang bengkak. Walaupun rasanya sedikit pedas namun cara ini cukup ampuh untuk mengatasi gusi bengkak. sehingga lada hitam dipercaya sejak dulu jadi bahan obat gusi bengkak Berdarah

5. Bayam duri
Bayam duri juga dapat digunakan untuk mengatasi gusi bengkak. Cara mengatasi gusi bengkak dengan menggunakan bayam duri ini cukup unik yaitu dengan membakar bayam duri menggunakan alas genteng. Setelah itu bayam ditumbuk hingga halus. Oleskan bayam yang ditumbuk tersebut pada bagian gusi yang bengkak dan sakit. Lakukan cara ini hingga bengkak berkurang.

6. Asam Jawa
Siapa yang tidak mengenal asam jawa dengan rasanya yang asam dan menyegarkan. Bahan yang biasanya digunakan sebagai bahan masakan ini juga dapat bermanfaat untuk mengatasi gusi bengkak.

Cara yang dapat dilakukan yaitu sebagai berikut. Siapkan beberapa biji asam jawa kemudian sangrai selama beberapa menit. Setelah disangrai asam jawa dapat ditumbuk hingga halus. Gosokkan pada gigi yang dilapisi karang menggunakan sikat gigi. Karang gigi juga dapat menyebabkan gusi menjadi bengkak.

           Baca juga :   Obat Apotik Gusi Bengkak Resep Dokter Yang Ampuh

Obat Alami Gusi Bengkak dan Perawatan pada Gigi

Setelah mengetahui obat alami gusi bengkak, sangat penting untuk kita juga dapat merawat gigi. Menggunakan obat alami untuk gusi bengkak namun kita tidak merawat gigi juga akan menyebabkan hasil yang kurang maksimal. Perawatan gugi dan didi yang dapat dilakukan yaitu seagai berikut.

1. Menyikat gigi secara rutin
Tidak dapat dipungkiri bahwa kebersihan mulut terutama gigi merupakan hal yang harus diperhatikan. Menyikat gigi secara teratur setiap hari dapat mempengaruhi kesehatan gusi dan gigi. Karena itu jika gusi bengkak telah sembuh, tetaplah menyikat gigi secara teratur setiap hari agar gigi dan gusi tetap sehat dan tidak bengkak.

2. Pemeriksaan dokter
Sebaiknya setiap enam bulan sekali kita pergi ke dokter untuk memeriksakan kondisi gigi kita. Kita dapat membersihkan gigi dari kotoran dan plak yang dapat menyebabkan gusi bengkak. Selain itu kita juga dapat berkonsultasi pada dokter tentang perawatan gigi yang baik agar tidak terjadi pembengkakan pada gusi.

3. Pola makan yang sehat
Mengkonsumsi buah serta vitamin C, kalsium, dan asam folat merupakan cara yang efektif untuk mengatasi gusi bengkak. Selain dapat mencegah gusi yang bengkak juga dpat membuat tubuh kita menjadi sehat

        Baca juga : obat gusi bengkak cataflam

Pentingnya Obat Alami Gusi Bengkak

Menggunakan obat alami untuk mengatasi gusi yang bengkak memang hal yang paling aman. Dikatakan aman karena tidak ada campuran bahan kimia di dalamnya. Obat alami biasanya didapatkan di sekitar lingkungan sehingga kita tidak perlu mengeluarkan banyak biaya untuk membeli obat.
Sangat penting mengobati gusi yang bengkak, bernanah, berdarah maupun sariawan dengan obat alami di atas agar tidak terus menerus dalam situassi tidak nyaman. Berbagai pilihan pada obat alami tersebut merupakan cara yang dapat kita gunakan untuk mengobati gusi yang bengkak.

      Baca juga :Obat Gusi Bengkak Karena Gigi Berlubang Dan Tumbuh Gigi Paling Ampuh

Mengetahui obat alami untuk gusi bengkak serta mengetahui perawatan gusi agar tidak terjadi pembengkakan akan menjadikan kita lebih menjaga kebersihan terutama pada rongga mulut. Sebab mempunyai gusi yang bengkak akan menimbulkan rasa sakit serta tidak nyaman. Selain itu biasanya pembengkakan juga akan terlihat pada wajah kita.

Tentunya kita tidak ingin apabila gusi kita bengkak dan membuat penampilan kita menjadi kurang maksimalserta menjadi kurang percaya diri. Jangan pernah mengabaikan kebersihan pada mulut jika tidak ingin gusi menjadi bengkak, karena itu penting bagi kita unmtuk melaklukan perawatan pada gigi. Demikian beberapa obat alami gusi bengkak serta perawatannya semoga dapat menjadi manfaat.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »